Sabtu, 20 Februari 2010

Nilai Gizi Ikan Tenggiri




chow.com
Ikan tenggiri adalah ikan laut yang termasuk dalam famili scombridae.

Ikan tenggiri sangat kaya protein dan banyak dimanfaatkan untuk menjaga kesehatan.

Ikan Tenggiri juga mengandung asam lemak Omega 3 yang dapat dimanfaatkan untuk menjaga kesehatan jantung, menurunkan tekanan darah tinggi, serta penyakit lain yang berhubungan dengan penyumbatan pembuluh darah, serta menekan pertumbuhan sel-sel kanker.

Semoga bermanfaat

( sumber: Gizi Ikan )

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Titip pesan :

Karena RASA itu relatif, maka jangan kaget kalau ternyata sajian kami tidak cocok dilidah Anda.

Karena rejeki itu bukan kita yang mengatur, maka jangan putus asa bila belum terlihat hasil nyata.
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...