Posting langi sajian jengkol ala Banjar.
Jengkol matang disajikan dengan tahilala, biasanya ditaburi lagi dengan merica bubuk.
Tahilala terbuat dari santan kelapa yang direbus lama hingga menjadi minyak. Bagian ampasnya ( yang menggumpal berwarna putih pucat ) itu kemuia di masak lagi dengan menambahkan gula ( merah/putih ) dan garam. Agar lebih enak kadang diberi juga kelapa goreng ( kelapa parut yang di gongso sampae kecoklatan, kemudian di haluskan ).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar