Laman

Kamis, 20 Desember 2012

Tips : Menghaluskan Cabe Kering

Cara Kering , akan jadi cabe bubuk :

  • Haluskan cabe kering bersama bijinya. insya Allah cabe keringnya bisa halus seperti yang dijual di toko/pasar. Kalau hanya cabenya tanpa bijinya, akan susah sekali mendapatkan hasil yang halus ( bubuk ).


Cara basah, digunakan untuk masakan , seperti masak habang ( banjar ), aku juga pake untuk bikin Homemade Sarden :

  • Rebus atau rendam cabe kering tanpa biji hingga lembut, tiriskan, Haluskan dengan menggunakan blender, tambhakan air saat dihaluskan.
  • Bisa juga menggunkana panci presto, ini cocok bila cabenya banyak, masak kuranga lebih satu jam, baru kemudian di haluskan dengan blender. Jangan lupa untuk menambahkan air saat merebus atau ,memblender.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar