Jumat, 19 November 2010

Kenali Manfaat Buah dan Sayur dari Warnanya

ojaihealing.com

Warna Jingga


Buah Warna Jingga
Contohnya: 
  • Melon jingga
  • Pepaya
  • Jeruk dll
Zat yang terkandung :
  1. Betakaroten untuk mencegah penuaan sel (radikal bebas). Betakaroten dalam tubuh berubah menjadi Vit A untuk kekebalan tubuh.
  2. Vit A untuk kesehatan mata.

Sayuran Warna jingga
Contohnya: 
  • Ubi jalar merah
  • Labu kuning 
  • Wortel
Zat yang terkandung :
  1. Betakaroten.
  2. Kalsium pektat untuk menurunkan kadar lemak dalam darah pada Wortel.

Warna Merah


Buah Warna Merah
Contohnya: 

  • Strawberry
  • Tomat 
  • Jambu biji merah 
  • Semangka.
Zat yang terkandung :
  1. Zat Antosianin : Mencegah Infeksi dan kanker kantong kemih
  2. Zat Likopen : Menghambat kemunduran fungsi fisik dan mental, mencegah pikun dan bermacam-macam kanker.
Sayuran Warna Merah:
Contohnya:
  • Terung
  • Kol merah
  • Bayam merah.
Zat yang terkandung :

  1. Pygmen merahnya mengandung Flavonoid sebagai antikanker
  2. Warna merah pada kol merah fitokimia dan vit C 2X dari kol putih (santap mentah)
Warna Kuning

Buah Warna Kuning
Contohnya: 

  • Belimbing
  • Nanas
  • Pisang dll
Zat yang terkandung :
  1. Kalium untuk mencegah stoke dan jantung koroner.
  2. Dijus mencegah diare dan penyembuhan radang.
Sayuran Warna Kuning
Contohnya: 

  • Jagung muda
  • Paprika dll

Manfaatnya mencegah serangan jantung, stoke dan katarak.

Warna Hijau

Buah Warna Hijau
Contohnya: 

  • Melon
  • Alpukat
  • Anggur hijau dll

Zat yang terkandung :
  1. Asam alegat berfungsi untuk menghambat sel kanker.
  2. Kalium berfungsi untuk menormalkan tekanan darah.
Sayuran Warna Hijau
Contohnya:


  •  Bayam
  • Chai sim
  • Daun singkong dll

Zat yang terkandung :
  1. Vitamin C , B kompleks,
  2. Zat besi
  3. Kalsium
  4. Magnesium
  5. Fosfor
  6. Betakaroten
  7. Serat.

Kekurangan sayuran hijau mengakibatkan kulit kasar dan bersisik.


Warna Putih

Buah Warna Putih


Contohnya: 


  • Sirsak
  • Duku
  • Kengkeng
  • Leci

Zat yang terkandung :
  1. Vitamin C yang tinggi
  2. Serat.


Sayuran Warna Hijau Putih :


Contohnya: 


  • Toge
  • Kol
  • Kembang kol
  • Sawi putih
  • Rebung
  • Jamur

Zat yang terkandung :

  1. Vitamin C
  2. Vitamin E
  3. Senyawa antikanker pada Jamur, kol, dan kembang kol

Yang harus diperhatikan.

  1. Pada makanan yang mengandung tambahan kimia sintetis seperti pewarna, baking soda, bensoat, penyedap makanan dan esense. Bahan-bahan ini menjadi sumber radikal bebas yang merangsang jaringan menjadi heperaktif dan memicu timbul kanker. Semua makanan itu perlu dihindari.
  2. Mengurangi penggunaaan MSG / vitsin / moto dalam proses memasak. Karena MSG tersebut akan menimbulkan kanker.
  3. Konsumsi sayuran hijau sebaiknya dalam jumlah besar setiap hari, dengan kombinasi sayur warna jingga dan kuning, merah-unggu dan putih.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Titip pesan :

Karena RASA itu relatif, maka jangan kaget kalau ternyata sajian kami tidak cocok dilidah Anda.

Karena rejeki itu bukan kita yang mengatur, maka jangan putus asa bila belum terlihat hasil nyata.
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...