Jumat, 12 Juli 2013

Ikan Karandang


Didaerah Kalimantan Selatan nama ikan ini adalah Karandang.

Sepertinya masih satu keluarga dengan Ikan Gabus / Haruan.
Bedanya sepertinya hanya di motif di kulit / sisihknya, dan di mulutnya. Gabus sisiknya hitam polos, Karandang ber totol- totol yang memanjang dari bagian insang hingga ujung badan.

Mulut Gabus tumpul, kalau Karandang tampak lebih runcing .


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Titip pesan :

Karena RASA itu relatif, maka jangan kaget kalau ternyata sajian kami tidak cocok dilidah Anda.

Karena rejeki itu bukan kita yang mengatur, maka jangan putus asa bila belum terlihat hasil nyata.
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...